Kuasa hukum pemohon Mudjikartika menuturkan wakil pemerintah yang hadir di dalam persidangan tidak mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang diajukan oleh majelis hakim.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghentikan 36 perkara di tahap penyelidikan. Hal tersebut sesuai dengan prinsip kepastian hukum, keterbukaan dan akuntabilitas pada publik…
Komisi Informasi Pusat RI memutuskan dokumen hasil audit terkait BPJS Kesehatan sebagai informasi publik yang terbuka dan dapat diakses oleh publik luas. BPKP pun harus segera…
ICW menilai hal tersebut dapat dilihat dengan banyaknya perkara korupsi yang dihentikan oleh KPK pada proses penyelidikan. Sebelumnya, KPK mengumumkan terdapat 36 perkara…
Econ, begitu Emerson biasa disapa, dilaporkan dengan tuduhan pencemaran nama baik Setya Novanto di media sosial. Emerson dinilai melanggar Undang-Undang ITE.
Suap menjadi modus yang paling dominan dilakukan oleh para tersangka korupsi. Penyalahgunaan wewenang menjadi modus yang berimplikasi terhadap besarnya kerugian negara.
ICW, kata Kurnia, mendorong proses pemilihan jubir KPK dilakukan secara terbuka dan objektif. Pimpinan KPK diharapkan tidak sedang melakukan politik balas dendam.
Sosok Dewan Pengawas (Dewas) KPK memang masih menjadi teka-teki hingga saat ini. Namun, belakangan muncul sejumlah nama yang diisukan masuk jajaran bursa Dewas KPK.
Aktivis ICW Kurnia Ramadhana menilai bahwa pemberian grasi pada mantan Gubernur Riau itu menunjukkan bahwa Presiden Joko Widodo atau Jokowi tidak memiliki komitmen antikorupsi.
Indonesia Corruption Watch mendorong Jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi segera melakukan kasasi atas vonis bebas mantan Direktur Utama PT PLN (Persero) Sofyan Basir.