Upah minimum (UMP) hingga solusi penciptaan lapangan kerja baru menjadi fokus Yassierli dalam 100 hari pertama kerja sebagai Menteri Ketenagakerjaan (Menaker).
Kalangan buruh akan menggelar aksi demo besar-besaran di depan Istana Negara, Jakarta, Kamis (24/10/2024). Salah satu tuntutannya adalah kenaikan UMP 2025.
Gelombang demo besar-besaran bakal dilakukan buruh seluruh Indonesia pada 24-31 Oktober 2024 untuk menuntut kenaikan UMP 2025 dan pencabutan UU Ciptaker.
Dewan pengupahan Nasional (Depenas) tengah menggodok penetapan UMP untuk tahun depan. Penetapan upah minimum provinsi (UMP) 2025 diumumkan pada November 2024.
Pemerintah mulai membahas perhitungan kenaikan upah minimum 2025. Mencermati kondisi ekonomi saat ini, akankah upah minumum naik sesuai kebutuhan pekerja?
Celios mengungkapkan kekayaan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan para pejabat pemerintahannya tumbuh lebih cepat daripada kenaikan rata-rata upah buruh nasional