Ketersediaan tenaga kerja jadi salah satu faktor penentu yang membuat investor, baik dari dalam maupun luar negeri, untuk merelokasi usahanya ke Jawa Tengah.
Kabar pemutusan hubungan kerja (PHK) karyawan pabrik di Jawa Barat dalam jumlah besar ditenggarai sebagai strategi pengusaha meredam kenaikan upah 2023.
Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Provinsi Jawa Tengah Frans Kongi mengimbau kelompok buruh untuk tidak merisaukan upah minimum (UM) tahun 2023.