Induk KB Bank (BBKP), Kookmin Bank menilai Indonesia sebagai pasar kedua setelah Korea dan menargetkan kontribusi 10% terhadap total bisnisnya di luar Korea.
Penggalangan dana melalui melalui aksi korporasi rights issue tembus Rp32,57 triliun per 5 Juli 2024. Tercatat 24 emiten masih mengantre di pipline BEI.
Penurunan laba pada kuartal I/2024 dan rampungnya divestasi saham ke MIND ID menjadi sentimen yang mempengaruhi prospek saham PT Vale Indonesia Tbk. (INCO).
BEI menyebut sebanyak 35 perusahaan antre untuk melakukan penawaran umum saham perdana atau IPO, dengan terbanyak datang dari sektor consumer non-cyclicals.
Emiten Boy’ Thohir PT Merdeka Battery Materials Tbk. (MBMA) akan menyelenggarakan RUSPT besok, Jumat (21/6/2024), untuk meminta persetujuan rights issue.
PT Vale Indonesia Tbk. (INCO) akan melakukan penambahan modal perseroan dengan memberikan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (PMHMETD) atau rights issue.