Berbagai perusahaan mulai dari CATL, Toyota, hingga LG turut mengembangkan teknologi baterai solid atau solid battery yang dinilai lebih berdaya tahan.
Chandra Asri menggelontorkan dana sebesar US$800 juta atau setara dengan Rp12,45 triliun untuk membangun pabrik Chlor Alkali-Ethylene Dichloride (CA-EDC).
PT Aneka Tambang Tbk. atau Antam (ANTM) telah menyelesaikan transaksi proyek baterai kendaraan listrik bersama dengan afiliasi CATL, HongKong CBL Limited.
Harga lithium, salah satu logam penyusun baterai EV, diramal bakal makin redup tahun depan, seiring prospek penjualan EV yang juga melambat dari prediksi awal.
Logam penyusun bahan baterai seperti nikel, lithium, dan kobalt kehilangan kilaunya hanya dalam waktu kurang dari 2 tahun di tengah permintaan EV yang lesu.
Produsen baterai asal Jepang, AESC berencana melakukan penawaran umum perdana pasca-mendapatkan pendanaan senilai US$1 miliar atau setara Rp15,49 triliun.
Toyota Motor Manufacturing Indonesia atau TMMIN mengungkapkan kesiapan untuk kolaborasi termasuk dengan CATL guna mendongkrak ekosistem kendaraan listrik.