Indonesia tidak mengubah garis kemiskinan ekstrem walaupun tergolong upper middle income country. Hal itu berpengaruh pada perhitungan jumlah penduduk miskin.
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto mengakui turunnya jumlah kelas menengah di Indonesia. Hampir separuh penduduk kini berstatus menuju kelas menengah.
BPS mengungkapkan, terjadi pergeseran prioritas pengeluaran masyarakat kelas menengah dalam sepuluh tahun terakhir atau selama pemerintahan Presiden Jokowi.
Kinerja penjualan mobil baru mencatatkan pelemahan sepanjang periode Januari hingga Juli 2024. Hal itu mencerminkan daya beli masyarakat yang kian melemah.
Laju kenaikan premi asuransi kesehatan tahun ini mencapai tiga kali lipat dari biasanya, efek inlfasi medis hingga perang harga demi menggaet pemegang polis.