William Surya Wijaya, kepala riset Asjaya Indosurya Securities, mengungkapkan sampai jeda siang penjualan bersih pemodal luar negeri telah melampaui Rp2,39 triliun.
Jakarta Islamic Index (JII) pada jeda siang turun 0,49% ke level 589,24 setelah pagi tadi dibuka melemah 0,43% ke level 589,60. Indeks syariah bergerak pada kisaran 584,68591,27.
Jakarta Islamic Index (JII) dibuka turun 0,43% atau 2,53 poin ke level 589,60 dan telah merosot 0,96% atau 5,69 poin ke level 586,44 pada pukul 09.26 WIB.
Pelemahan bursa regional akibat kekhawatiran devaluasi yuan terus menekan Indeks harga saham gabungan (IHSG). Pada perdagangan hari ini, Rabu (19/8/2015), IHSG ditutup melemah…
Kurs rupiah pada perdagangan hari ini melemah 0,31% atau 42,5 poin ke level Rp13.842/US$. Pelemahan rupiah bersamaan dengan melemahnya mata uang regional.n
William Surya Wijaya, kepala risit Asjaya Indosurya Securities, mengungkapkan investor asing membukukan net sell Rp284,19 miliar sepanjang sesi I perdagangan hari ini.