KPK dan Bareskrim Polri harus segera bergerak mengusut pencatutan nama Presiden Joko Widodo dan Wapres Jusuf Kalla untuk memuluskan negosiasi perpanjangan kontrak PT Freeport…
Panitia Khusus Pelindo II yang dibentuk DPR meminta Badan Pemeriksa Keuangan untuk segera menuntaskan audit investigasi perpanjangan kontrak Jakarta International Container…
MKD segera memproses laporan Menteri ESDM Sudirman Said tentang dugaan pelanggaran etik dan kepatuhan anggota DPR yang mencatut nama Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla…
Sejumlah kalangan meminta publik tidak menyalahkan agama apapun atas terjadinya tragedi kemanusiaan di Paris, Prancis, yang menewaskan ratusan warga sipil.
Komisi II DPR meminta kepada Kepala Daerah untuk tidak membuat keputusan yang bisa berakibat kegaduhan saat Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang akan dilaksanakan…
Astra Honda Motor (AHM) mengklaim telah menggenggam 75,3% pasar domestik pangsa pasar motor nasional pada Oktober setelah menjual 453.944 unit sepeda motor.
Yamaha mengandalkan varian NMAX untuk menjadi tulang punggung penjualan di Provinsi Bali setelah mencatatakan kenaikan penjualan pada empat periode bulan terakhir.
Komisi II mempertanyakan persiapan dan kesiapan pengamanan dari pihak kepolisian di tingkat kabupaten/kota yang akan mengikuti pilkada tanggal 9 Desember 2015n
PT Astra Honda Motor (AHM) meraih predikat sebagai perusahaan dengan tingkat kemampuan memberikan kepuasan pelanggan terbaik di Tanah Air menyusul dengan diterimanya Indonesia…
Home Credit Indonesia, perusahaan internasional penyedia pembiayaan konsumen, hari ini menyelenggarakan Program Literasi Keuangan guna mendorong menciptakan pelaku usaha…
Setara Institute menganggap International People's Tribunal (ITP) merupakan teater peradilan yang ditujukan untuk mengungkap kebenaran peristiwa 1965 dan rangkaian kekerasan…
Ketua MPR Zulkifli Hasan meminta Menteri ESDM Sudirman Said lebih terbuka dalam mengungkap politisi yang menjual nama Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla…
Panitia Khusus yang dibentuk DPR mengaku telah mengantongi sejumlah bukti pelanggaran tata kelola perusahaan yang dilakukan oleh Richard Joost Lino, Direktur Utama PT Pelindo…
Sejumlah kalangan meminta DPR tidak terburu-buru merealisasikan pembangunan Kompleks Gedung Parlemen meski pembiayaannya sudah dianggarkan melalui APBN 2016.
Lembaga swadaya masyarakat Setara Institute menilai gelar Pahlawan untuk Presiden RI ke-2 Soeharto masih prematur karena klarifikasi politik atas peranannya dalam berbagai…
Pimpinan DPR membantah tudingan telah memberikan rekomendasi kepada Presiden Joko Widodo untuk mengganti Menteri BUMN Rini Soemarno dari struktur Kabinet Kerja.
Sekretariat Jenderal DPR segera mengimplementasikan pembangunan gedung DPR setelah detil desain tuntas melalui sayembara yang dimenangkan oleh Gregoreus Supie Yolodi yang…