Emiten otomotif ASII, IMAS Cs memiliki peluang memperbaiki kinerja keuangan dan kinerja sahamnya pada paruh kedua seiring dengan turunnya suku bunga acuan BI.
PT Astra International Tbk. bersiap menyambut pemulihan daya beli masyarakat saat suku bunga turun. Penjualan otomotif di kuartal IV/2024 diharapkan semarak.
Sejumlah analis mengatakan penurunan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI) sebesar 25 basis poin ke level 6% akan memberikan katalis positif bagi saham ASII.
Analis menyebut faktor yang mendorong aliran deras dana asing ke pasar saham RI paruh kedua 2024 adalah ekspektasi tinggi penurunan suku bunga acuan The Fed.
Sejumlah bank digital masih menawarkan suku bunga tinggi kepada nasabah. Bahkan, salah satunya memberikan bunga hingga 9% per tahun untuk produk simpanan.
Rupiah ditutup menguat ke posisi Rp15.335 pada perdagangan hari ini, Selasa (17/9/2024). Pada saat yang sama indeks dolar AS terpanatu melemah ke 100,59.