Harga gas alam cair (LNG) di pasar spot turun ke level terendah dalam hampir 3 tahun, memicu lonjakan permintaan dari pembeli terbesar termasuk China dan India.
PGN (PGAS) menjajaki pembelian gas anyar dari Blok Bentu garapan milik Grup Bakrie yakni EMP Bentu Limited, anak usaha PT Energi Mega Persada Tbk. (ENRG).
Entitas Energi Mega Persada (ENRG), EMP Bentu Limited telah mendapatkan temuan gas di tempat sebesar sekitar 126 miliar kaki kubik di sumur gas CEN-01.
Sejumlah negara produsen gas alam cair alias LNG mengisyaratkan optimisme bahwa permintaan komoditas energi itu tetap akan tumbuh dalam dekade mendatang.
Conrad Asia Energy masih melobi akses untuk menjual gas Blok Duyung ke Singapura lewat fasilitas pipa milik usaha patungan West Natuna Transportation System.
PT Pindo Deli Pulp and Paper Mills-2 memastikan paparan gas yang terjadi di sekitar lokasi pabrik kimianya yang berada di Karawang telah berhasil ditangani.