Asosiasi marketing periklanan non-profit global Mobile Marketing Association (MMA) menilai terdapat jarak yang membentang antara brand-brand ataupun agensi periklanan lokal…
Dengan platform ini, influencer Indonesia juga dapat go global dengan melakukan kolaborasi dengan influencer dari negara lain dan menambah follower-nya.
Pada saat pertama kali diluncurkan di salah satu ecommerce, yakni Lazada, produk-produk yang ditawarkan melalui InstaPerfect terjual habis hanya dalam waktu 2 bulan.
Perjalanan panjang Tiket.com hingga berpeluang menjadi unicorn ke-5 Indonesia menjadi berita terpopuler di kanal Teknologi Bisnis.com pada hari Selasa (5/3/2019).
PD Pasar Jaya bekerjasama dengan MacroAd untuk merancang media periklanan digital dan penyediaan Wi-fi gratis di pasar-pasar yang dikelola oleh PD Pasar Jaya.
JAKARTA — LINE Corporation menjalin kemitraan dengan AdAsia Holdings dalam penayangan iklan digital. Kerja sama tersebut adalah bagian dari kesepakatan pendanaan senilai…
Inovasi ini sebuah kebanggaan bagi Kota Bontang karena menjadi gagasan pertama yang terlaksana, serta penggerak bagi daerah lain di Kalimantan Timur untuk upaya serupa.
Pemerintah meningkatkan kewaspadaan terhadap konten-konten berisiko dalam iklan digital, menyusul adanya laporan bahwa keamanan lingkungan daring di Indonesia merupakan yang…
Lingkungan daring Indonesia memiliki risiko merek tertinggi di Asia Tenggara, demikian hasil penelitian Integral Ad Science (IAS), perusahaan pengukuran dan analisis global…
Di Indonesia, Instagram Stories mendapat respons yang cukup baik dengan 62% responden Indonesia yang menilai konten Instagram Stories lebih autentik karena minim filter.
JAKARTA — Pemasaran lewat platform digital di Indonesia belum optimal. Padahal, pemasaran tertarget lewat medium digital jauh lebih efektif dibandingkan dengan pemasaran…