Papua Pegunungan membutuhkan lebih banyak kapasitas internet seiring dengan adopsi digital yang berkembang di daerah tersebut. Satria-1 butuh dukungan.
Bakti melakukan perhitungan secara matang untuk menghadirkan Remote Terminal Ground Segment (RTGS) atau alat penangkap sinyal Satelit Satria di 37.000 titik.
Bakti melaporkan Satelit Multifungsi Satria-1 telah sampai di orbit 146 Bujur Timur (BT) dan tengah melakukan serangkaian uji coba sebelum beroperasi penuh.
Berikut profil proyek Hot Backup Satellite (HBS) senilai Rp5,2 triliun yang dicoret Kemenkominfo dan meminta Konsorsium Nusantara Jaya mengembalikan investasi.