Secara tahun berjalan, inflasi pada November 2021 mencapai 1,30 persen (year-to-date/ytd), sementara secara tahunan mencapai 1,75 persen (year-on-year/yoy).
Capaian realisasi tersebut melonjak cukup tinggi penyerapan pada pertengahan November lalu yaitu sebesar Rp495,77 triliun, atau 66,6 persen dari pagu yang dianggarkan.
CORE Indonesia menilai melihat masih banyak indikator lain yang menunjukkan bhawa pemerintah perlu berhati-hati dalam mengambil langkah tersebut. Salah satu alasannya adalah…
Realisasi anggaran insentif usaha yang sudah mencapai 99 persen menunjukkan adanya interaksi atau kegiatan ekonomi yang terjadi. Adapun, kluster anggaran ini terdiri dari…
Menkeu Sri Mulyani menilai sektor otomotif menjadi kunci kritikal dan mampu menopang perekonomian dan menyerap tenaga kerja, khususnya dalam program pemulihan ekonomi nasional.
BPS mencatat impor pada Oktober 2021 sebesar US$16,29 miliar atau tumbuh 0,36 persen secara bulanan (month-to-month) dan 51,06 persen secara tahunan (year-on-year).
Anggaran PEN meliputi lima kluster anggaran yang terdiri dari kesehatan, perlindungan sosial, program prioritas, dukungan UMKM dan korporasi, serta insentif usaha. Berikut…
Selain itu, faktor penyaluran bantuan untuk PKL yang relatif baru dinilai turut menyebabkan rendahnya realisasi PEN dukungan UMKM. Apalagi, bantuan ini juga baru diluncurkan…
Percepatan realisasi anggaran PEN sulit terlaksana karena adanya penurunan jumlah sasaran penerima, baik dalam hal bantuan sosial maupun dari aspek kesehatan. Lalu, terdapat…