KPK menegaskan bahwa menegaskan penyidiknya berhak untuk menyita ponsel (handphone), tas dan agenda milik Sekjen PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto.
Pihak Sekretaris Jenderal alias Sekjen PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto menegaskan bahwa kasus Harun Masiku tidak ada sangkut pautnya dengan mereka.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto memenuhi panggilan penyidik KPK sebagai saksi di kasus dugaan suap penetapan anggota DPR 2019-2024 dengan tersangka Harun Masiku
Juru Bicara PDIP Chico Hakim menilai KPK melakukan politisasi dalam penanganan perkara suap penetapan anggota DPR 2019–2024 dengan tersangka Harun Masiku.