Investor asing mulai mengincar saham PT Astra International Tbk. (ASII) setelah perseroan menegaskan akan meluncurkan mobil listrik tipe baterai (BEV).
Mobil listrik Neta V-II mengantongi Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) hingga 44% dan memenuhi syarat untuk mendapatkan insentif PPN DTP sebesar 10%.
Pabrikan otomotif mengembangkan baterai solid-state untuk mobil listrik. Baterai ini disebut lebih berdaya tahan, serta bisa menunjang jarak lebih jauh.