Menurutnya, jika ada sesuatu yang sifatnya berlebihan hingga menimbulkan kekhawatiran atau kegembiraan atas informasi yang diterima, maka perlu berhati-hati untuk diyakini…
Brigjen Slamet Uliandi Direktur Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri menjelaskan pada Kamis 2 Juli 2020 pihaknya telah menangkap dua orang pelaku yang berinisial AY dan IS…
OJK Malang meminta agar masyarakat mewaspadai informasi di platform media sosial terkait ajakan untuk menarik dana di perbankan karena infomasi itu jelas hoaks.
Perebutan dana nasabah di kalangan perbankan dan beredarnya kabar-kabar bohong yang meresahkan nasabah menjadi tantangan berat industri perbankan saat ini, di tengah tekanan…
Tim Gugus Tugas Covid-19 menyatakan selama ini tersebar informasi keliru terkait Covid-19, salah satunya menyebutkan bahwa virus ini dapat tersebar melalui udara.
PT Suzuki Indomobil (SIS) menyatakan informasi dan program penawaran yang mengatasnamakan perusahaan lewar situs s.id/SuzukiPeduliCovid adalah berita bohong atau hoax.
Kapolri Jenderal Pol Idham Azis meminta masyarakat semakin bijak dalam menggunakan media sosial dan tidak menyebarkan ujaran kebencian maupun hoaks di Hari Media Sosial yang…
Menurut keterangan Kominfo dalam laman resminya, telah beredar foto di media sosial yang merekomendasikan air tonik dan zinc sebagai obat untuk infeksi Coronavirus yang baru
Rumah Sakit Bergerak Badau melakukan langkah hukum atas hoaks yang menyebutkan adanya bocah 10 tahun yang meninggal di rumah sakit tersebut dan tidak bisa di bawa pulang…
Hingga 14 Mei 2020 Polri menangani 103 perkara tindak pidana penyebaran informasi palsu atau hoaks terkait virus Corona atau Covid-19 di seluruh Indonesia.