Artificial intelligence (AI) bisa membuat konten palsu yang meniru atau mengatasnamakan tokoh politik tertentu dan ini akan banyak muncul saat Pemilu 2024
BINUS International bekerja sama dengan ASEAN Youth Organization (AYO) menggelar acara pelatihan keamanan siber (cybersecurity) untuk tangkal berita hoaks.
Bahaya Bisfenol A (BPA) air minum dalam kemasan (AMDK) berbahan Polikarbonat (PC) atau galon guna ulang terus digulirkan pihak-pihak tertentu hingga kini.
Hingga 4 Januari 2023, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) telah menangani 1.321 hoaks dan disinformasi terkait politik di media sosial.
Setelah hoax yang mengatasnamakan kurir dari perusahaan jasa logistik dan ekspedisi barang, masyarakat diincar mengatasnamakan PLN dengan dalih tagihan listrik.