Kebijakan pengematan anggaran perjalanan dinas yang digaungkan pemerintahan Prabowo Subianto dinilai memberikan dampak negatif terhadap bisnis perhotelan di RI.
Pemerintah tengah menggodok skema kredit usaha rakyat (KUR) khusus bagi para pekerja migran Indonesia atau PMI dengan nilai pinjaman hingga Rp100 juta.
Prajogo Pangestu dan Sukanto Tanoto siap sukseskan program cetak sawah baru menyusul para konglomerat lainnya seperti Eka Tjipta, Liem Sioe Liong dan lainnya
Investor pasar modal tercermin dalam single investor identification (SID) pada September 2024 mencapai 289.148 SID atau tumbuh 13,97% secara tahunan (yoy).
Peranan World Bank terhadap kebutuhan negara-negara berkembang telah berubah dari saat lembaga itu pertama terbentuk, sehingga dinilai perlu ada reformasi.
Duta Besar AS untuk RI Kamala Shirin Lakhdhir buka suara terkait pernyataan Presiden Prabowo dan Presiden China Xi Jinping soal Laut China Selatan (LCS).
Wakil Menteri ESDM Yuliot Tanjung mengungkapkan Indonesia membutuhkan investasi senilai Rp9.827,7 triliun untuk melakukan hilirisasi 28 komoditas potensial.
Wapres Gibran Rakabuming Raka mengimbau Bawaslu untuk menjaga integritas dan transparansi pelaksanaan Pilkada terutama ketika memasuki masa tenang kampanye.
Polda Metro Jaya mengungkap kronologi dugaan penipuan yang dilakukan debitur terhadap anak usaha KoinWorks (Koin P2P) dengan total kerugian Rp365 miliar.
Undang-Undang Harmonisasi Peraturan Perpajakan atau UU HPP memberikan ruang bagi presiden dan DPR untuk menurunkan tarif PPN hingga 5% dengan menerbitkan PP.
PHR dan Pemprov Riau sinergi tingkatkan SDM lewat pelatihan vokasi, sertifikasi, dan pemberdayaan UMKM untuk ciptakan tenaga kerja andal dan pengusaha muda
Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mengkaji peluang menaikkan nilai simpanan yang dijamin untuk setiap nasabah pada satu bank dengan nilai di atas Rp2 miliar.
Indopolling Network merilis hasil survei terbaru mengenai elektabilitas pasangan calon dalam Pilkada Jakarta menjelang satu pekan pelaksanaan pencoblosan.
Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri menuding bahwa pemerintah telah menggunakan alat negara untuk memenangkan paslon pilihannya di Pilkada Serentak 2024
Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto memastikan bakal menyelesaikan kasus dugaan pemerasan eks Ketua KPK Firli Bahuri terhadap di Kementerian Pertanian (Kementan).
Bank Indonesia mengungkapkan ketahanan sistem keuangan termasuk pada industri perbankan sehingga memutuskan suku bunga acuan tetap ditahan pada level 6%.
Kementerian Perindustrian akan menggelar rapat untuk membahas proposal investasi baru yang diajukan Apple Inc. senilai US$100 juta atau setara Rp1,5 triliun.
IHSG ditutup melemah ke posisi 7.180,33 pada perdagangan hari ini, Rabu (20/11/2024) usai Bank Indonesia memutuskan menahan suku bunga acuan dilevel 6%.