Target revisi Permenaker No. 18/2018 tentang Pelindungan PMI yang harusnya selesai Maret lalu masih terganjal bahasan tentang tambahan layanan dan kualitas
Temuan banyaknya kekurangan dari sistem jaminan sosial bagi pekerja migran Indonesia (PMI) membuat DJSN merekomendasikan beberapa hal yang perlu diubah mulai dari regulasi,…
Bukan dengan seminar atau pidato, Kemenaker gandeng seniman Ludruk dalam menyampaikan UU terkait pelindungan PMI di wilayah yang menjadi sumber kantong PMI di Jawa Timur.
Kerja sama IA-CEPA turut memberikan dampak positif terhadap ketenagakerjaan. Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah optimis pada tahun ini Austrlias dapat membuka pintu penempatan…
Kementerian Ketenagakerjaan bergerak cepat menindaklanjuti laporan dari Asosiasi Serikat Pekerja Indonesia atau Aspek terkait Tunjangan Hari Raya (THR) pegawai Dunkin Donuts…
Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran (BP2MI) Benny Rhamdani mengancam akan mencabut izin perusahaan penempatan pekerja migran terkait kasus pemalsuan dokumen ke Taiwan.
Dunkin Donuts menunjukkan niatan baik untuk segera membayarkan kewajibannya terhadap pekerja dengan berbagai cara, salah satunya menjual aset perusahaan.