Pemerintah akan terus menjaga pertumbuhan ekonomi dengan melaksanakan bauran kebijakan pengendalian inflasi, peningkatan investasi, dan mendorong ekspor.
Mantan Wakil Presiden RI Jusuf Kalla (JK) menyampaikan bahwa resesi global pada 2023 tidak akan memberikan dampak yang signifikan pada perekonomian Indonesia.
inflasi Eropa melonjak 10,7 persen pada Oktober 2022 (year-on-year/yoy), jauh melebihi median perkiraan ekonom dalam survei Bloomberg sebesar 10,3 persen.
Jusuf Kalla di makan malam spesial HUT Kalla Group di Grand Indonesia Kempinski meminta Sri Mulyani agar tidak menakut-nakuti masyarakat soal krisis ekonomi.
Pemerintah bersikap hati-hati dan waspada meskipun sejumlah lembaga internasional memprediksi ekonomi Indonesia tetap tumbuh lebih baik pada tahun depan .