Kalangan pengusaha menyebut terhambatnya implementasi sejumlah paket kebijakan disebabkan karena adanya ego sektoral yang ada di masing-masing kementerian dan lembaga.nn
Paket kebijakan ekonomi yang diumumkan pemerintah beberapa waktu belakangan berpotensi memunculkan pelanggaran hak asasi manusia (HAM) di sektor ekonomi.
Peneliti Lembaga Pengkajian, Penelitian, dan Pengembangan Ekonomi (LP3E) Kamar Dagang dan Industri Ina Primiana menilai belum ada sinkronisasi antarkementerian dalam paket…
Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Jawa Barat menilai pemerintah perlu mengevaluasi paket-paket kebijakan ekonomi yang telah dikeluarkan dari aspek implementasi di tingkat…
Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) menyatakan optimistis Paket Kebijakan Ekonomi Tahap VII yang diluncurkan oleh pemerintah, Jumat (4/12/2015), akan berdampak positif…
Paket Kebijakan Ekonomi VII yang diluncurkan pemerintah mencakup pemberian insentif keringanan pajak penghasilan pasal 21 kepada industri padat karya dengan jumlah pegawai…
Pemerintah pada hari ini rencananya akan merilis paket kebijakan ekonomi jild VII. Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro.mengatakan paket kebijakan VII akan fokus pada langkah…
Pemerintah menunda pengumuman paket kebijakan deregulasi tahap ketujuh, karena masih harus dibahas bersama Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Jusuf Kalla.
Guna mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia yang tertekan sejak awal tahun, seiring melesunya pertumbuhan ekonomi globalpemerintah membuat berbagai langkah terobosan.
Kamar Dagang dan Industri Indonesia mendesak pemerintah meningkatkan koordinasi antarsektoral terkait percepatan implementasi enam paket kebijakan yang sudah diterbitkan,…
Kementerian Ketenagakerjaan akan segera menunjuk pejabat yang ditugaskan untuk menangani proses perizinan dan perpanjangan kerja tenaga kerja asing (TKA) di Kawasan Ekonomi…