Investor utama yang telah bergabung di putaran sebelumnya seperti East Ventures, Northstar Group, dan Sequoia Capital India juga berpartisipasi dalam putaran pendanaan Moladin…
Kargo Technologies, marketplace logistik dengan jaringan truk yang berbasis teknologi digital, tahun ini akan melakukan ekspansi ke luar Pulau Jawa secara agresif.
Pemilik usaha yang memiliki platform sendiri juga dapat mengumpulkan data konsumen untuk marketing, dan membuat strategi untuk meningkatkan penjualan seperti di bulan Ramadan…
Prospek bisnis pakaian dan perlengkapan bayi di Indonesia masih sangat menjanjikan seiring dengan angka tingkat kelahiran yang terbilang cukup tinggi. Tak hanya untuk kebutuhan…
PT Bukalapak.com Tbk. (BUKA) menyampaikan jumlah barang bajakan secara otomatis diturunkan pada 2021 melalui sistem penyaringan, sehingga pemalsuan berkurang menjadi sekitar…
Bukalapak baru-baru ini telah melakukan beberapa peningkatan sistem anti-pemalsuan, termasuk pemeriksaan atau verifikasi status penjual dan mekanisme takedown.
pemerintah melalui Kementerian Perdagangan terus melakukan pengawasan terkait peredaran barang palsu di e-commerce dengan menjalin kerja sama dengan asosiasi.
Wahana Inti Makmur Tbk. (WIM) akan menguatkan jaringan logistiknya dengan menggandeng beberapa marketplace dan startup untuk kebutuhan industri hotel, restoran dan kafe (Horeka).