Pembelian SBN melalui lelang utama tercatat mencapai Rp62,03 triliun dan pembelian melalui lelang tambahan atau greenshoe option (GSO) mencapai Rp75,46 triliun.
Hingga akhir Agustus 2021, quantitative easing telah mencapai Rp844,92 triliun sekitar 5,3 persen dari PDB dan ini melalui injeksi likuiditas ke perbankan untuk mendukung…
Pada tahun ini, BI kembali melanjutkan pembelian surat berharga negara (SBN) di pasar perdana sebagai bentuk sinergi BI dan pemerintah untuk pendanaan APBN 2021.
Dana nasabah di perbankan tumbuh 11,28 persen secara yoy pada Juni 2021, sedangkan sebelum terjadinya pandemi Covid-19 rerata pertumbuhannya hanya sekitar 6-7 persen yoy.
Staf Ahli Pusat Studi BUMN sekaligus pengamat perbankan Paul Sutaryono menyampaikan pertumbuhan kredit perbankan sudah positif pada semester pertama tahun ini dan masih berpotensi…
Likuiditas perekonomian juga tercatat meningkat, tercermin dari uang beredar dalam arti sempit (M1) dan luas (M2) yang tumbuh meningkat masing-masing sebesar 17 persen dan…
BI bersama dengan Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) akan terus berkoordinasi dan bersinergi untuk mendorong penyaluran kredit perbankan ke sektor riil.
Proses pembayaran klaim simpanan nasabah dan pelaksanaan likuidasi dilakukan setelah izin usaha PT BPR Sumber Usahawan Bersama dicabut oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada…
Berdasarkan keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia, Selasa (22/6/2021), perseroan menyampaikan telah menerbitkan obligasi penawaran umum berkelanjutan I dan sukuk…
PBOC diperkirakan akan menyuntikkan likuiditas ke pasar antarbank pada bulan depan untuk mengurangi tekanan kenaikan suku bunga karena pemulihan ekonomi masih belum seimbang.