Penyempurnaan ketentuan mengenai PLJP/PLJPS ini dilakukan sebagai upaya memperkuat stabilitas sistem keuangan di tengah tingginya tekanan terhadap perekonomian nasional dan…
Aturan PLJP sebelumnya telah ditindaklanjuti dengan penerbitan Peraturan BI No. 22/6/PBI/2020 pada 29 April 2020 tentang perubahan kedua atas PLJP kepada bank konvensional…
Dirjen Perbendaharaan Kementerian Keuangan Andin Hadiyanto mengatakan pemerintah melakukan penempatan dana PEN kepada tiga bank syariah dan empat BPD. Total nilai penempatan…
Indikator Tekanan Likuiditas perusaahaan Asia (Asian Liquidity Stress Indicator /ALSI) membaik pada Agustus 2020 menjadi 37 persen dari sebelumnya 38,01 persen.
Direktur Treasury dan International BNI Henry Panjaitan mengatakan likuiditas perseroan memang cukup ample sampai dengan kuartal III/2020, didorong oleh pertumbuhan dana…
Keempat perbankan tersebut yakni Industrial and Commercial Bank of China Ltd., Bank of China Ltd., China Construction Bank Corp. dan Agricultural Bank of China Ltd.
Kuwait hanya memiliki likuiditas senilai 2,2 miliar Dinar atau senilai US$6,6 miliar dimana jumlah tersebut tidak cukup untuk menutupi gaji pegawai pemerintah setelah Oktober…
Apabila dirinci, pertumbuhan yang masih bisa positif pada kuartal II/2020 sebenarnya lebih ditopang oleh pertumbuhan dari sub-sektor asuransi dan dana pensiun yang mampu…
Dalam mengantisipasi fluktuasi nilai tukar dolar AS, perseroan terus melaksanakan kebijakan konversi utang mata uang asing sehingga dapat membatasi rugi selisih kurs.
Senior Faculty LPPI Moch Amin Nurdin mengatakan adanya mekanisme bank mitra tidak akan membuat bank kesulitan likuiditas. Selain mendorong penyaluran kredit, penempatan dana…
Dalam Peraturan Menteri Keuangan No. 104 Tahun 2020 yang terbaru, skema penyangga likuditas perbankan melalui bank jangkar akhirnya ditiadakan dan penempatan dana negara…
Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso mengatakan saat ini pertumbuhan dana pihak ketiga (DPK) lebih ditopang oleh bank besar yakni bank umum kegiatan usaha (BUKU) IV…
Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan, cadangan kerugian penurunan nilai (CKPN) aset surat berharga bank umum per April 2020 tercatat Rp3,5 triliun, tertinggi sejak 2016.