Penambahan gerai kuliner tampaknya masih menjadi salah satu strategi yang digunakan oleh pengelola pusat belanja atau mal untuk menghadapi perubahan perilaku konsumen yang…
Selain harus menghadapi penurunan daya beli dan perubahan perilaku konsumen, peritel modern lokal mengaku tertekan dalam persaingan menghadapi peritel modern asing yang menjamur…
Pulihnya kondisi sosial dan politik di dalam negeri pascaterbentuknya kabinet baru di pemerintahan, menjadi bonus sekaligus tantangan para pelaku usaha penyewa pusat perbelanjaan…
Bisnis, JAKARTA — Tingkat serapan pusat perbelanjaan di Jakarta dan sekitarnya pada tahun depan diprediksi akan mengalami penurunan karena adanya penambahan pasokan baru…
Jokowi menyampaikan rasa senangnya hadir di acara tersebut karena menampilkan merek-merek lokal. Kemudian, Jokowi mengingatkan bahwa pasar Indonesia itu besar sekali.
Padamnya listrik di area Jawa Barat, Banten dan DKI Jakarta menimbulkan kerugian bagi para pengelola pusat perbelanjaan dan perhotelan di daerah yang terdampak.
Bisnis, JAKARTA – Meskipun sudah banyak pusat belanja berdiri di Jakarta dan sekitarnya, ternyata keberadaannya masih dibutuhkan oleh masyarakat untuk memenuhi gaya hidup.…
Pusat belanja yang mayoritas diisi oleh barang konsumsi sudah lewat masa ramainya, yaitu sebelum Lebaran. Saat ini, pusat belanja itu sepi karena kebanyakan orang sudah memenuhi…
Meskipun merubah konsep bisnisnya dengan menyewakan proporsi ruang yang potensial kepada perusahaan yang bergerak di bidang teknologi digital, Pasaraya tidak akan melepaskan…
Apabila e-sports memiliki ruang khusus di satu pusat perbelanjaan, akan bisa membantu menambah lalu lintas kunjungan di pasar ritel yang selama ini lesu.
Kelesuan di pasar properti terjadi di segala sektor, mulai dari hunian hingga komersial, salah satunya properti ritel yang mengalami stagnasi dari sisi pasok bahkan penurunan…
Pengembang properti PT Intiland Development Tbk. meyakini pembangunan stasiun MRT Lebak Bulus menjadi angin segar bagi masa depan pusat perbelanjaan Poins Square.
PT. Pollux Investasi International TBK melalui anak usahanya, PT. Morindo Masindo melakukan penandatanganan kontrak dengan PT. Nusantara Sejahtera Raya (Cinema XXI).