Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati akan mengumumkan kinerja Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) terbaru hari ini, Kamis (27/6/2024).
Staf Khusus Presiden Grace Natalie menegaskan keberlanjutan antara pemerintahan Presiden Jokowi dan Prabowo Subianto menjaga defisit anggaran di bawah 3%.
Alokasi belanja utang 2025 yang besar merupakan konsekuensi dari penerbitan utang yang tinggi oleh pemerintah dalam rangka mengatasi dampak pandemi Covid-19.
Partai Gerindra mengapresiasi pemerintahan Presiden Jokowi-Ma'ruf memberikan anggaran Rp71 triliun untuk mendukung program makan siang gratis Prabowo-Gibran.