Sejalan dengan target 3 juta rumah dan wacana insentif properti dari Kabinet Prabowo-Gibran, investor menambah saham Bank BTN (BBTN) pada semester II/2024.
OJK siap mengevaluasi jika bank ajukan spin off atau merger. BTN di satu sisi hendak spin off dan merger, Muhammadiyah di sisi lain ingin punya bank syariah.
Direktur Utama BTN Nixon L.P. Napitupulu menjelaskan bahwa pemberian dividen pada masa mendatang akan didasarkan pertimbangan rasio kecukupan modal bank.
Bank BTN (BBTN) buka suara soal kerja sama dengan organisasi agama Muhammadiyah, termasuk potensi pengendalian bersama atas kepemilikan saham di BTN Syariah.