Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo menyatakan pemerintah daerah agar memperhatikan tiga hal yang harus menjadi perhatian bagi bagi pengembangan wisata di wilayah masing-masing.…
Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo meminta Kementerian Agama untuk memandu pembacaan doa di setiap acara kenegaraan khususnya yang dihadiri oleh Presiden.
Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo akan mengeluarkan surat edaran untuk kepala daerah agar lebih sensitif dalam mengeluarkan peraturan yang menyangkut penertipan di Bulan…
Kementerian Dalam Negeri meminta satuan polisi pamong praja atau Satpol PP tidak over acting dalam menjalankan tugasnya menegakkan peraturan daerah selama Ramadan.
Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengatakan semua daerah perlu memiliki peraturan daerah (perda) yang mengatur peredaran minuman keras/beralkohol (miras).
Menteri Dalam Negeri sekaligus Kepala Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) Tjahjo Kumolo menargetkan wilayah perbatasan dapat berubah 1000% dari kondisi saat ini pada…
Mendagri Tjahjo Kumolo mengharapkan Partai Golkar yang tengah menggelar Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) segera melakukan konsolidasi agar bisa mendukung kebijakan…
Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo geram melihat minimnya partisipasi praja IPDN Sulawesi Utara yang menghadiri Musrenbang Sulut. Bahkan, mantan Sekretaris Jenderal PDI-P…
Pemerintah ingin membatasi ambang batas partai politik dalam pengusungan calon kepala daerah dan wakilnya dalam revisi Undang-Undang (UU) Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada).