Harga emas naik pada perdagangan Senin (24/6/2024) dibantu oleh melemahnya dolar, sementara investor menantikan data inflasi AS yang dirilis akhir pekan ini.
IHSG diprediksi mampu melanjutkan penguatannya pada perdagangan awal pekan hari ini, Senin (24/6/2024), setelah berhasil parkir di zona hijau pekan lalu.
Rupiah dibuka melemah 15 poin atau 0,09% menuju level Rp16.465 per dolar AS pada perdagangan hari ini, Senin (24/6/2024). Indeks dolar AS terpantau perkasa.
Analis melihat masih terdapat peluang penguatan IHSG di semester II/2024, saham sektor keuangan, telekomunikasi hingga ritel diprediksi jadi penopang indeks.
Wall Street menguat untuk sesi kedua berturut-turut pada Selasa (19/6/2024), berkat imbal hasil Treasury AS yang turun. Nvidia jadi saham terpanas tahun ini.
Ketua Federal Reserve Jerome Powell akan memberikan kesaksian tengah tahunan mengenai kebijakan moneter pada 9 Juli 2024 di depan Komite Perbankan Senat.