Presiden Direktur Kalbe Farma Vidjongtius menuturkan secara anggaran pihaknya sudah menyiapkan belanja modal sebesar Rp1 triliun yang bersumber dari kas internal. Dana ini…
Kalbe Farma mencatatkan pertumbuhan pendapatan 1,6 persen secara tahunan pada kuartal III/2020 menjadi Rp17,09 triliun, seiring dengan pertumbuhan laba bersih sebesar 5,84…
Sejumlah emiten pada indeks 27 memenuhi daftar saham yang dijual oleh investor asing pada sesi perdagangan hari ini. Saham PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) memuncaki daftar sementara…
Persetujuan uji klinik itu dikeluarkan Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia (BPOM) berdasarkan data keamanan dan efektivitas dari studi sebelumnya yang telah…
Persetujuan terssebut untuk melaksanakan uji klinik fase-2 obat GX-17, yakni obat immunotherapeutic yang akan dikembangkan sebagai pengobatan pasien COVID-19.
Presiden Direktur Kalbe Farma Vidjongtius mengatakan pihaknya membuka kemungkinan peluang layanan kesehatan berupa distribusi vaksin melalui entitas anak perseroan yakni…
Sensitivitas kurs memang berdampak signifikan terhadap kinerja operasional perseroan terutama berdampak pada beban pokok penjualan atau cost of goods sold.
Pengunduran diri Ongkie sudah direstui oleh pemegang saham pada saat Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang berlangsung pada Rabu (23/12/2020).
Presiden Direktur Kalbe Farma Vidjongtius mengatakan uji klinis vaksin Covid-19 yang dijalankan oleh Kalbe Farma bekerja sama dengan dengan perusahaan asal Korea Selatan…