Pelaku usaha di DKI Jakarta akan diberikan berbagai insentif untuk memasang reklame elektronik atau light emitting diode di gedung-gedung di Ibu Kota. Insentif tersebut rencananya…
Puluhan reklame di Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat ditertibkan. Penertiban dilakukan lantaran reklame tersebut sudah habis izinnya dan belum daftar ulang (BDU).
Tim Penertiban Reklame Dinas Pendapatan Daerah Kota Bogor, Jawa Barat, menertibkan puluhan umbul-umbul reklame rokok yang dipasang secara ilegal di sejumlahTim Penertiban…
Dinas Perhubungan dan Transportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta, sudah membongkar sebanyak 29 dari 74 reklame ilegal yang terpasang di jembatan penyeberangan orang (JPO). Ditargetkan,…
Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Andri Yansyah mengatakan pihaknya akan merobohkan papan reklame tidak berizin yang terpasang di sejumlah jembatan penyeberangan orang…
15 reklame di sepanjang Jalan Mohammad Mansyur, Tambora, Jakarta Barat ditertibkan. Penertiban digelar karena belasan reklame itu berada di persil jalan, liar dan habis masa…
Dinas Perhubungan dan Transportasi DKI Jakarta mulai melakukan penertiban reklame di Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) di wilayah Provinsi DKI Jakarta.
Periode April-September 2016, sebanyak 138 reklame ditertibkan di Kembangan, Jakarta Barat. Dari total jumlah itu, 73 reklame diantaranya karena habis masa berlakunya.
Pemprov DKI Jakarta memastikan akan melakukan pembongkaran sedikitnya 68 papan reklame yang terpasang di sejumlah PO di Ibu Kota Jakarta mulai pekan depan.
Pemasangan reklame pada jembatan penyeberangan orang (JPO) sebenarnya tidak dilarang, namun kenyataan yang ada, pemasangan reklame tidak dipasang dengan tata cara yang benar.
Pemerintah Kota Tangerang Selatan diminta segera mengevaluasi kondisi bangunan papan reklame (billboard) yang ada diwilayahnya menyusul seringnya terjadi hujan lebat disertai…