Ekonom Indef Enny Sri Hartati mengatakan kebijakan fiskal dengan defisit neraca primer selama ini masih belum memberikan stimulus terhadap perekonomian sehingga pertumbuhan…
Defisit keseimbangan primer sesungguhnya tidak terlalu bermasalah apabila belanja yang dikeluarkan akibat pelebaran defisit mampu memberikan stimulus kepada sektor riil.
Direktur Potensi, Kepatuhan, dan Penerimaan Pajak DJP Yon Arsal menjabarkan bahwa restitusi akibat keputusan pengadilan karena adanya upaya hukum dari wajib pajak mencapai…
Apabila ditilik per jenis pajak per bulannya, penerimaan PPh 21, PPh Badan, PPN Dalam Negeri mulai tumbuh pada angka positif pada Oktober dan November 2019 setelah tertekan…
Untuk diketahui, defisit anggaran per November 2019 melebar ke angka Rp368,94 triliun atau 2,3% dari PDB. Dengan ini, defisit keseimbangan primer pun melebar menjadi Rp101,31…
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan bahwa tahun 2019 terus diwarnai oleh ketidakpastian mulai dari perang dagang antara AS dengan China, masalah Brexit yang…
Defisit neraca primer per November 2019 tercatat mencapai Rp101,31 triliun atau 503,79% dari target defisit keseimbangan primer yang sebesar Rp20,11 triliun dan outlook yang…
Secara lebih teperinci, jenis pajak yang mengalami kontraksi antara lain PPh migas serta PPN dengan kontraksi masing-masing tercatat mencapai -11,51% (yoy) dan -4,07% (yoy).
Hal ini tidak terlepas dari pertumbuhan pendapatan negara yang masih tumbuh lambat pada angka 0,9% (yoy) dengan realisasi sebesar Rp1.677,1 triliun atau 77,5% dari target.
Dalam konferensi pers APBN Kita yang diselenggarakan Kamis (19/12/2019), Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan sentimen konsumen positif dengan merujuk pada menguatnya…
Ketentuan baru tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No. 186/2019 tentang Klasifikasi Objek Pajak dan Tata Cara Penetapan NJOP PBB yang merevisi dan mencabut…
Kementerian Keuangan mengeluarkan regulasi baru mengenai tata cara penentuan Nilai Jual Objek Pajak (NJOP) Pajak Bumi dan Bangunan Perkebunan, Perhutanan, dan Pertambangan…
Data terbaru menunjukkan masyarakat mulai gencar berbelanja pada akhir tahun 2019. Bank Indonesia (BI) dalam survei penjualan eceran menunjukkan bahwa indeks penjualan riil…
Pemerintah menetapkan Likupang sebagai Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) melalui Peraturan Pemerintah (PP) No. 84/2019. PP Ini telah disahkan sejak 6 Desember 2019 dan diundangkan…
Strategi serupa tampaknya akan dilakukan pada tahun depan. Pertumbuhan ekonomi global pada 2020 yang diproyeksikan masih di angka 3,4% membuat pemerintah tidak bisa lagi…
Bukan tanpa sebab pemerintah melontarkan pernyataan itu. Selama ini, pemerintah telah memberikan banyak insentif untuk menggerakkan roda perekonomian.n
Dirjen Pajak Suryo Utomo mengatakan, penambahan KPP Madya ini akan dilakukan pada tahun depan. Dengan demikian, jumlah KPP Madya di setiapnkantor wilayah akan ditambah dari…
Bisnis, JAKARTA – Otoritas pajak akan menambah jumlah Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Madya di setiap wilayah untuk memburu wajib pajak besar guna meningkatkan penerimaan yang…
Direktur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi menyoroti bahwa pada level makro, Presiden Joko Widodo cenderung menunjuk sosok-sosok profesional seperti…