Melalui Keppres No.9/2020, pemerintah memerinci bahwa pendanaan melalui APBN diperoleh dari anggaran kementerian dan lembaga (K/L) termasuk yang bersumber dari refocussing…
Dengan adanya Instruksi Presiden (Inpres) No. 4/2020 tentang Refocussing Kegiatan, Realokasi Anggaran, serta Pengadaan Barang dan Jasa Dalam Rangka Percepatan Penanganan…
Melesetnya asumsi makro serta tertekannya penerimaan pajak akibat virus Corona (Covid-19) dan turunnya harga minyak, mau tidak mau mendorong pemerintah untuk merevisi anggaran.
Saat ini, baru kenaikan manfaat kartu sembako sebesar Rp50.000 per penerima manfaat yang sudah terealisasi, sedangkan sisanya akan dievaluasi agar penyalurannya tepat sasaran.
Bila wabah Covid-19 berlangsung lebih lama 3 bulan-6 bulan dan muncul dinamika lain seperti lockdown serta anjloknya perdagangan internasional hingga 30% dan penerbangan…
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan sesungguhnya realokasi anggaran belanja untuk penanggulangan Covid-19 dapat dilakukan dalam waktu dua hari melalui perubahan…
Realokasi dan reprioritasisasi APBD sangat penting terutama untuk Pemda tingkat provinsi dan kabupaten/kota di Jawa, karena persebaran dan penularan Covid-19 tercatat paling…
Jumlah anggaran yang bisa direalokasikan ini meningkat drastis dibandingkan yang sebelumnya, di mana Kementerian Keuangan menyiapkan sekitar Rp5 triliun hingga Rp10 triliun…
Mitra platform yang digandeng antara lain Tokopedia, Mau Belajar Apa, Bukalapak, Ruangguru, Haruka EDU, Sekolah.mu, Sisnaker, dan Telkom Indonesia, sedangkan mitra pembayaran…
Masyarakat baru bisa mendaftar kartu prakerja pada April 2020 dan sepanjang dua pekan pemerintah bakal mensosialisasikan Program Kartu Prakerja kepada masyarakat.
Bisnis, JAKARTA – Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 2020 dinilai perlu diubah untuk memaksimalkan penanggulangan wabah virus corona atau COVID-19.n