Satuan Tugas Pangan Provinsi Sumatra Selatan akan menindak para spekulan barang kebutuhan pokok yang masih saja memainkan harga menjelang Ramadan 2017.
Bursa Efek Indonesia menangkap sinyal empat perusahaan asal Sumatra Selatan berniat menawarkan saham perdana atau IPO di pasar modal paling cepat pada 2019.
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Utama Palembang membidik 600.000 peserta baru Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat dengan terus memperluas…
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Utama Palembang membidik 600.000 peserta baru Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat dengan terus memperluas…
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Utama Palembang membidik 600.000 peserta baru Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat dengan terus memperluas…
Pemerintah Republik Federal Jerman mendukung kebijakan-kebijakan yang digulirkan pemerintah Indonesia untuk mengurangi deforestasi dan degradasi hutan.
PT Tanjungenim Lestari Pulp and Paper, entitas bisnis bubur kertas Marubeni Corp, mengalihkan penggunaan bahan baku akasia ke eukaliptus secara penuh pada 2018.
Pemerintah Provinsi Sumatra Selatan menargetkan dapat merestorasi 400.000 hektare gambut hingga 2020 sebagai kontribusi daerah itu dalam menjalankan agenda Bonn Challenge.
Center for International Forestry Research menilai perpanjangan moratorium izin hutan primer dan lahan gambut masih diperlukan guna memperbaiki tata kelola sumber daya berbasis…
PT Semen Baturaja (Persero) Tbk mematangkan rencana membangun pabrik semen baru di Jambi sebagai strategi perusahaan pelat merah itu menguasai pasar Sumatra Bagian Selatan.…
Eyes on the Forest (EoF), konsorsium lembaga swadaya masyarakat lingkungan di Riau, meminta pelaku usaha kehutanan dan kelapa sawit untuk aktif mendukung implementasi peraturan…
Sejumlah kementerian dan lembaga di bawah koordinasi Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian telah menuntaskan draf final Peraturan Presiden tentang Reforma Agraria.
Perum Perhutani, perusahaan pemegang konsesi kehutanan milik negara, tengah mengkaji skema dan alokasi lahan buat mendukung program perhutanan sosial di Jawa.