Badan Pengawas Pemilihan Umum membuka kemungkinan penelusuran hingga ke pemilik manfaat dari korporasi swasta yang menyalurkan sumbangan dana kampanye kepada kontestan pemilihan…
Direktur Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus Bareskrim Polri Brigjen Pol. Agung Setya mendapatkan penugasan baru sebagai Deputi VI Bidang Intelijen Siber Badan Intelijen Negara…
Hakim Konstitusi Saldi Isra melontarkan masukan kepada pemohon uji materi UU tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD atau UU MD3 agar tidak melupakan putusan Mahkamah Konstitusi…
Pemohon uji materi UU tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD (MD3) meminta Presiden Joko Widodo bersabar menunggu sampai sidang putusan Mahkamah Konstitusi (MK), alih-alih menerbitkan…
Mahkamah Konstitusi (MK) akhirnya menggelar sidang pemeriksaan pendahuluan uji konstitusionalitas UU tentang Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan…
JAKARTA Mahkamah Konstitusi acapkali menjadi peraduan terakhir bagi pasangan calon kepala daerah yang gagal menang Pilkada serentak. Gugatan demi gugatan datang di lembaga…
Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Abhan Misbah menilai kasus korupsi yang menjerat kepala daerah berhubungan dengan praktik politik transaksional.
Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) langsung berancang-ancang mengajukan gugatan terhadap putusan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) yang menolak permohonan…
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) memperkuat keputusan Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang menggugurkan Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) sebagai peserta…
Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Wahyu Setiawan meyakini verifikasi faktual terhadap Partai Bulan Bintang di Kabupaten Manokwari Selatan setelah keluarnya putusan Mahkamah…
Komisi Pemilihan Umum (KPU) tidak menggugat putusan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) yang mengabulkan permohonan Partai Bulan Bintang demi menjaga hubungan baik dua…
Komisi Pemilihan Umum (KPU) masih mengkaji kemungkinan menggugat putusan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) yang memenangkan permohonan Partai Bulan Bintang (PBB).
Nama Kabupaten Manokwari Selatan atau Mansel jarang terdengar di belantika politik nasional. Namun, akhir-akhir ini daerah otonomi di Provinsi Papua Barat itu pelan-pelan…
Ratusan kader Partai Bulan Bintang (PBB) mulai mendatangi Kantor Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) untuk menunggu keputusan sidang sengketa partai mereka dengan Komisi…
Ketua Umum DPP Partai Bulan Bintang Yusril Ihza Mahendra mengenang kembali detik-detik menegangkan saat pencalonan presiden RI di Majelis Permusyawaratan Rakyat pada akhir…
Kontestan pesta demokrasi 2018 dan 2019 didorong beradu gagasan untuk memecahkan masalah ketimpangan ekonomi, bukan malah mendompleng isu itu sebagai trik politik identitas.
JAKARTA Mahkamah Konstitusi meminta operator jalan tol untuk mengantisipasi potensi terjadinya keadaan force majeur dalam implementasi kewajiban transaksi uang elektronik…