Kalangan akademisi menilai skema pengendalian impor yang diterapkan pemerintah yaitu melalui sistem kuota, berpeluang melahirkan kartel. Pasalnya, dengan pembatasan seperti…
Kalangan pelaku industri penggemukan sapi potong mempertanyakan keputusan Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) yang menyebut perusahaan feedloter melakukan pembagian kuota…
Pemerintah berkomitmen menjadikan sektor perkebunan menjadi sektor utama yang dapat menopang kehidupan masyarakat daerah sehingg pertumbuhan ekonomi dapat lebih merata.
Pemerintah memutuskan untuk melakukan intervensi pasar untuk mengantisipasi lonjakan harga bawang merah. Pasalnya, harga komoditas itu terus menunjukkan kenaikan meski Bulan…
Mentan segera rilis aturan pembukaan impor daging dari negara yang belum bebas penyakit mulut dan kuku (PMK) namun memiliki zona tertentu yang memiliki wilayah bebas wabah…
Pemerintah bergerak cepat untuk melakukan audit rumah potong hewan (RPH) di India yang diproyeksikan dapat segera mengekspor daging kerbaunya ke Indonesia. Dari 30 RPH yang…
Organisasi internasional menyoroti kesejahteraan dan daya beli para petani kakao di negara-negara produsen, yang tetap terpuruk meskipun harga komoditas tersebut di pasar…
Penyerapan gabah di Provinsi Lampung per Rabu (27/4) dilaporkan telah mencapai 87.565 ton atau telah mencapai 17,51% dari total serapan gabah yang ditargetkan Kementerian…
Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Queensland menggelar seminar bertajuk peningkatan daya saing Indonesia. Dalam seminar itu, hadir pembicara yang merupakan warga negara…
Produsen susu asal Belanda, Frisian Flag Indonesia menjajaki kerjasama pemanfaatan lahan milik PT Perkebunan Nusantara (PTPN) VIII yang berada di wilayah Lembang, Jawa Barat,…
Manajemen Indonesia Palm Oil Pledge (IPOP) tengah menjalankan program pendataan petani, baik yang terlibat sebagai pemasok langsung perusahaan anggota maupun yang memasok…
Setelah melaksanakan implementasi sertifikat elektronik ekspor-impor dengan Belanda akhir tahun lalu, Indonesia akhirnya kembali menerapkan sistem serupa dengan Australia.…
Produsen susu asal Belanda, Frisian Flag dan Kedutaan besar belanda di Indonesia mengucurkan dana 10 juta euro atau sekitar Rp148,88 miliar untuk menjalankan program pengembangan…
Kendati mendapat banyak penolakan dari pelaku peternakan lokal, pemerintah akan tetap merealisasikan impor daging dari negara yang masih terjangkit penyakit mulut dan kuku…
Kementerian Pertanian meminta para pelaku usaha komoditas pangan yang memasok produknya ke pasar untuk dapat bersikap koperatif bersama pemerintah menjaga harga di tingkat…
Kementerian Pertanian mengapresiasi tim Sergab (Serapan Gabah) yang dibentuk kementerian itu bersama Perum Bulog dan TNI guna melakukan akselerasi penyerapan gabah hasil…
Merespons keputusan Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) yang menyebut para pelaku usah apenggemukan sapi (feedloter) melakukan pengaturan harga atau kartel, Menteri Pertanian…
Keputusan pemerintah membuka impor sapi dari negara yang belum bebas penyakit mulut dan kuku (PMK) namun memiliki zona yang bebas dari wabah tersebut (zonebased), merupakan…
Kendati pertumbuhan ekonomi nasional tengah mengalami perlambatan, kalangan pelaku industri susu nasional optimistis pertumbuhan industri ini pada 2016 akan lebih tinggi…