Perusahaan produsen gula terintegrasi asal India, Maduchon Sugar & Power Industries berencana mengembangkan perkebunan dan pabrik gula di Saumlaki, Kabupaten Maluku Tenggara…
Kementerian Pertanian menilai pemerintah harus menyusun stimulus-stimulus untuk dapat mengerek produksi kedelai di dalam negeri. Pasalnya, produksi kedelai cenderung stagnan…
Perusahaan produsen gula terintegrasi asal India, Maduchon Sugar & Power Industries berencana mengembangkan kompleks industri gula di Saumlaki, Kabupaten Maluku Tenggara…
Kendati mengalami penyurutan hebat pada bisnis sektor perkebunannya, PT Rajawali Nusantara Indonesia (PT RNI Persero) berhasil membukukan laba bersih konsolidasi perusahaan…
Perum Bulog kembali ditugaskan untuk impor daging sapi 10.000 ton untuk stabilisasi harga di dalam negeri. Bulog diperbolehkan mengimpor daging kerbau dari India.
Produksi gula kristal putih pada tahun ini diprediksi turun hingga 20% menjadi hanya 2 juta ton dibandingkan dengan realiasi pada tahun lalu 2,5 juta ton akibat dampak iklim…
Kalangan pelaku usaha industri kelapa sawit nasional meyakini komoditas sawit akan terus mampu menjadi penopang neraca perdagangan Indonesia. Meski perekonomian dunia sempat…
Di tengah gempuran merek buah-buahan asing asal negara lain di pasar-pasar Tanah Air, merek buah lokal Indonesia membuktikan daya saingnya tidak kalah dengan buah-buahan…
Keputusan pemerintah untuk mengenakan pajak pertambahan nilai (PPN) sebesar 10% sejumlah bahan baku pakan ternak diyakini akan secara langsung mengerek harga komoditas tersebut…
Kementerian Pertanian mendorong pengembangan unggas lokal yang berskala industri sehingga memiliki daya saing global. Selama ini, pengembangan unggas lokal didominasi oleh…
Pemerintah mendorong pengembangan ternak kambing perah di masyarakat sehingga dapat berkontribusi mengerek produksi susu nasional. Usaha ternak kambing perah dinilai lebih…
Untuk meredam lonjakan harga daging di Tanah Air, pemerintah menugaskan BUMN untuk mengimpor berbagai jenis daging murah termasuk jeroan yang sesuai regulasi dilarang untuk…
Pengetatan impor jagung berimbas pada meningkatnya impor gandum untuk pakan ternak. Penurunan impor jagung juga telah menyebabkan penyerapan komoditas itu dari petani lokal…
Merespons angka impor jagung untuk bahan baku pakan ternak yang turun drastis menjadi 800.000 ton selama semester pertama tahun ini, Kementerian Pertanian menyebut animo…
Perusahaan milik negara yang bergerak di sektor peternakan, PT Berdikari mengaku akan terus memperluas saluran distribusi daging murah sehingga masyarakat akan kian lebih…
Balai Besar Inseminasi Buatan (BBIB) Singosari, Jawa Timur, menggencarkan upaya-upaya untuk mendorong ekspor semen beku ternak haisl produksi unit pelayanan terpadu (UPT)…
Kalangan pelaku industri karet remah atau crumb rubber di Indonesia memprediksi aksi jual perusahaan ke pihak asing akan marak setelah sektor tersebut dikeluarkan dari daftar…
Pemerintah membentuk konsorsium riset dan pengembangan pembangunan pertanian melalui kolaborasi yang melibatkan Kementerian Pertanian, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan…
Gabungan Perusahaan Karet Indonesia (Gapkindo) menilai keputusan daftar negatif investasi (DNI) pada industri karet remah (crumb rubber) yang ditetapkan pemerintah melalui…