Kementerian Dalam Negeri menyatakan aplikasi Perda elektronik atau e-Perda bisa terhubung dalam sejumlah wadah fasilitasi komunikasi seperti e-register, e-fasilitasi (live…
Realisasi penerimaan kepabeanan per April 2016 mencapai Rp30,32 triliun, merosot 34% dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu senilai Rp45,98 triliun.
Kementerian Sosial menyatakan Program Keluarga Harapan (PKH) masih harus diperluas karena program ini memiliki indeks efisiensi dan penurunan derajat kemiskinan yang signifikan.
Koperasi Simpan Pinjam atau KSP sebagai salah satu pihak pelapor wajib melaporkan transaksi keuangan mencurigakan (TKM) ke Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan.
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mengeluarkan Surat Edaran (SE) tentang pengaturan jam kerja Aparatur Sipil Negara (ASN), prajurit…
Pemangkasan pagu belanja kementerian/lembaga sebesar Rp50,02 triliun yang tertuang dalam Instruksi Presiden No. 4/2016 bukan yang terakhir. Istana Kepresidenan mengaku akan…
Gaji ke-13 dan Tunjangan Hari Raya (THR) bagi PNS rencananya diberikan pada Juli 2016 kepada seluruh PNS, TNI, Polri, penerima pensiun, penerima tunjangan, kepala daerah…
Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) dan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) menandatangani Nota Kesepahaman pencegahan dan pemberantasan…
Pemerintah akhirnya memberikan tunjangan kinerja (tukin) pegawai di lingkungan Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) sebesar Rp1,56 juta-Rp19,63 juta dalam rangka peningkatan…
Pemerintah menyatakan bakal melanjutkan renegosiasi pembangunan proyek Pelabuhan Patimban, Subang, Jawa Barat dengan investor asal Jepang setelah peraturan presiden diluncurkan.
Presiden memberi tenggat waktu kepada jajarannya untuk segera menuntaskan draf Peraturan Pemerintah Penganti Undang-Undang (Perppu) tentang Perlindungan Anak dan Hukuman…
Empat Warga Negara Indonesia (WNI) yang sebelumnya telah dibebaskan dari penyanderaan kelompok bersenjata Abu Sayyaf telah tiba di Bandara Halim Perdanakusuma, Jumat (13/5/2016).
Presiden Joko Widodo secara khusus mengingatkan sekaligus memberi masukan kepada bank pelat merah PT BNI Tbk. mengenai keberlangsungan program Kabupaten Mall.
Demi mempercepat penyerapan belanja modal di daerah, Pemerintah mereformulasi penyaluran pos transfer ke daerah melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) berdasarkan Instruksi Presiden…
Presiden Joko Widodo memerintahkan jajarannya untuk melakukan evaluasi terhadap penyaluran dana alokasi khusus, agar tidak mengulang preseden tahun lalu.
Pemerintah memastikan upaya pembebasan 4 WNI yang masih disandera oleh kelompok paramiliter Abu Sayyaf tidak akan terganggu oleh helatan Pemilu di Filipina yang berlangsung…
Pemerintah memandang serius kekerasan dan kejahatan seksual yang belakangan kerap terjadi dan marak diperbincangkan publik. Hukuman kebiri bagi pelaku menjadi salah satu…