Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memproyeksikan dampak positif bagi perbankan Indonesia jika Federal Reserve (The Fed) menurunkan suku bunganya pada September 2024.
Dirut BNI Royke Tumilaar mengatakan bahwa ruang bagi The Fed memangkas suku bunga terbuka berkat data inflasi dan pengangguran AS yang dinilai lebih moderat.
Berdasarkan data BI, jumlah kartu kredit yang beredar per Juni 2024 mencapai 18 juta unit, dengan volume transaksi naik menjadi menjadi 37,07 juta transaksi.
Bisnis, JAKARTA — Bank-bank berlomba untuk memperkuat bisnis kartu kredit mereka melalui strategi kemitraan dengan menyasar konsumen-konsumen yang potensial dari mitra-mitra…
Masyarakat bisa sedikit bernafas lega, pemerintah cukup serius memberantas penipuan keuangan yang sangat marak, mulai dari investasi bodong, pinjaman online (pinjol) ilegal,…