Pasar murah di Ogan Komering llir (OKI) tidak hanya untuk menjaga stabilitas harga dan pengendalian inflasi, tetapi juga untuk menekan angka kemiskinan ekstrem.
Kegiatan ini bertujuan mengajak peserta mengidentifikasi potensi risiko dan memberikan rekomendasi perbaikan guna meningkatkan keselamatan di lingkungan kerja.
Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir secara berkesinambungan menggelar kegiatan pasar murah yang melibatkan perusahaan sekitar serta Toko Tani Indonesia.
PT Wilmar Padi Indonesia menargetkan kemitraan sebanyak 5.000 hektare dengan petani di Sumatra Selatan pada tahun ini melalui Farmer Engagement Program.
Sidang dugaan korupsi pada akuisisi saham PT SBS oleh PTBA melalui anak usahanya PT BMI kembali digelar di Pengadilan Negeri Palembang, Jumat (26/1/2024).
Sidang perkara akuisisi PT Satria Bahana Sarana (SBS) ditunda karena saksi yang dijadwalkan hadir memiliki agenda pekerjaan yang tidak bisa ditinggalkan.
PT Semen Baturaja Tbk (SMBR) berhasil mengantongi Sertifikat Green Label Indonesia dengan predikat Gold dari Lembaga Green Product Council Indonesia (GPCI).
PTBA memulai pembangunan fasilitas penanganan batu bara baru untuk meningkatkan kapasitas angkutan melalui jalur kereta api relasi Tanjung Enim-Keramasan.
Gapki Sumsel mendorong pelaku industri kelapa sawit untuk melakukan hilirisasi sesuai dengan dorongan pemerintah agar komoditas itu memiliki nilai tambah.
Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) menyusun Rancangan Awal Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (Ranwal RPJPD) Kabupaten OKI 2025-2045.
PT Bukit Asam Tbk. berhasil meraih trofi Gold dan dinobatkan sebagai Perusahaan Terbaik dalam ajang Anugerah Serelo CSR Award yang diselenggarakan Pemkab Lahat.