Menurut Menteri Investasi Rosan Roeslani, investor asing lebih memilih menanamkan modalnya di Malaysia daripada Indonesia karena kurangnya industri hijau.
Pada kuartal III/2024, realisasi investasi asing mencapai Rp232,65 triliun atau tumbuh 15,92%. Lalu, realisasi investasi dalam negeri mencapai Rp198,83 triliun.
Antam (ANTM) telah melakukan pembicaraan dengan perusahaan dari Korea Selatan dan China untuk pembangunan pabrik baterai kendaraan listrik di Indonesia.
Capaian realisasi investasi 10 tahun Jokowi diungkapkan Menteri Investasi/Kepala BKPM Rosan Roeslani dalam konferensi pers di Jakarta, Selasa (15/10/2024).
Pemilihan Sri Mulyani sebagai calon menteri keuangan di kabinet Prabowo dinilai sebagai upaya meredakan kekhawatiran pasar atas pengelolaan fiskal ke depan.
Apabila Sri Mulyani menerima ajakan Prabowo untuk bergabung ke kabinetnya, dia berpotensi menjadi orang yang paling lama menjabat sebagai Menteri Keuangan RI.
Bisnis, JAKARTA — Tim presiden terpilih Prabowo Subianto menyatakan terdapat peluang untuk membatalkan kenaikan pajak pertambahan nilai atau PPN menjadi 12% pada 1 Januari…
Bisnis, JAKARTA — Ditjen Imigrasi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia siap menyukseskan pembentukan family office, firma penasihat manajemen kekayaan swasta yang melayani…
Dirjen Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM Silmy Karim mengatakan pendaftaran Golden Visa hampir mencapai 500 orang sejak diluncurkan pada 25 Juli lalu.
Kubu presiden terpilih Prabowo Subianto mengungkapkan salah satu opsi membatalkan kenaikan PPN menjadi 12% adalah dengan menggaet suara DPR dalam revisi UU HPP.
Presiden terpilih periode 2024-2029 Prabowo Subianto menegaskan bahwa kekayaan Indonesia tidak boleh dinikmati hanya segelintir orang melainkan seluruh rakyat.
Asia Zero Emission Community (AZEC) merupakan inisiatif Jepang untuk mendukung transisi energi, beranggotakan 11 negara, dari Singapura, Vietnam, dan Indonesia.