Dilansir dari Bloomberg pada Jumat (6/11/2020), indeks Stoxx Europe 600 terpantau stagnan pada pembukaan, sedangkan indeks Stoxx Europe 50 mengalami penurunan 0,42 persen.
Saham-saham di Eropa rebound setelah kekhawatiran mengenai lockdown di seluruh Eropa memicu aksi jual yang menyeret indeks Stoxx 600 ke level terendah lima bulan pekan lalu.
Berdasarkan ata Bloomberg pada Senin (1/10/2020), indeks Stoxx 600 ditutup menguat 1,61 persen atau 5,5 poin ke level 347,86, dengan sektor perjalanan dan rekreasi satu-satunya…
Di sisi lain, analis pasar melihat masa jabatan kedua untuk Presiden Donald Trump mungkin akan mengangkat saham produsen bahan bakar fosil, perusahaan obat dan perusahaan…
Dilansir dari Bloomberg, indeks Stoxx Europe 600 ditutup melemah 2,95 persen ke level 342,17, level terendah sejak 22 Mei 2020. Selusuh sektor berakhir di zona merah, didorong…
Indeks Stoxx Europe 600 dibuka terkoreksi 0,8 persen. Sedangkan indeks DAX Jerman juga anjlok sebesar 2,56 persen. Investor masih fokus pada kemungkinan kesepakatan paket…
Performa positif saham Eropa ditopang oleh kenaikan pada sejumlah sektor. Saham perusahaan pembuat mobil asal Jerman, Daimler AG melesat setelah manajemen meningkatkan outlook…
Direktur National Intelligence John Ratcliffe mengatakan, Iran dan Rusia dinilai mencoba melakukan intervensi dalam proses pemilihan presiden di AS yang akan digelar pada…
Berdasarkan data Bloomberg, indeks Stoxx Europe 600 ditutup melelmah 1,29 persen atau 4,72 poin ke level 360,79. Sektor perjalanan, energi, dan konstruksi termasuk dalam…
Indeks Stoxx Europe 600 turun 0,3 di London, Inggris, sedangkan indeks FTSE All Share terkoreksi 0,68 persen. Adapun indeks DAX Jerman juga dibuka di zona merah dengan penurunan…