Lama terdiam tanpa kabar berita, baru-baru ini saya membaca informasi terbaru mengenai situs Gunung Padang yang berlokasi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. n
Laman History.com menyinggung kemungkinan temuan ilmiah bahwa situs Gunung Padang, yang berlokasi di Cianjung, Jawa Barat, sebagai piramida tertua di dunia.
Ribuan wisatawan memadati situs Gunung Padang di Kecamatan Campaka, Cianjur, Jawa Barat. Sebagian besar pengunjung berasal dari Bandung dan Jakarta yang hendak menghabiskan…
Proses eskavasi dan penggalian situs megalitikum Gunung Padang, Jawa Barat, rupanya tak serta merta hanya menghasilkan situs cagar budaya secara fisik, melainkan pula pembangunan…
Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menetapkan situs Gunung Padang, yang terletak di Desa Karyamukti, Kecamatan Campaka, Kabupaten Cianjur,…
Situs megalithikum Gunung Padang yang kian terkenal membuat kawasan itu menjadi salah satu tujuan wisata dan memberi peluang penghasilan bagi warga sekitar.
Gunung Padang, jika diamati dari atas, bentuk bangunan secara keseluruhan teras dari pertama hingga kelima menyerupai batu memanjang atau menhir. Bentuk serupa juga terlihat…
Teras pertama yang melambangkan pintu gerbang utama disebut Pembuka Lawang. Di teras ini terdapat susunan batu membentuk bukit yang disebut Batu Masigid atau Batu Masjid.
Sepanjang perjalanan ini, pengunjung bisa menyaksikan keajaiban dunia, yakni ditemukannya sebuah bambu yang di dalam ruasnya terdapat lafal Allah dalam Bahasa Arab. Ruas…
Situs Megalitikum Gunung Padang diperkirakan oleh para ahli purbakala berasal dari masa sekitar 7800-5500 sebelum masehi atau lebih tua dibandingkan usia Piramida Mesir.…
Situs di Gunung Padang, yang oleh ahli dinyatakan berasal dari masa 7800-5500 sebelum masehi atau lebih tua daripada usia piramida, diperkirakan juga sebagai situs purbakala…
Badan Arkelogi Nasional menyiapkan dana sebesar Rp1 miliar untuk membuat masterplan Situs Gunung Padang di Desa Karyamukti, Kecamatan Campak, Cianjur, Jabar.
BISNIS.COM,CIBINONG -- Situs Gunung Sodong di Kecamatan Leuwiliang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat sebagai kawasan pusat peradaban dunia diteliti mahasiswa arkeologi dari Universitas…