Kemendag menyiapkan strategi untuk menjaga kinerja ekspor besi dan baja menjelang kebijakan Carbon Border Adjustment Mechanism (CBAM) di Uni Eropa pada 2026.
Kemendag menyampaikan, sektor besi dan baja serta aluminium menjadi komoditas yang paling terdampak dengan adanya Carbon Border Adjustment Mechanism (CBAM).
Kemendag mengimbau pelaku usaha agar tidak khawatir dalam menghadapi Carbon Border Adjustment Mechanism (CBAM) yang mulai diterapkan Uni Eropa pada 2026.
Bisnis, JAKARTA — Krisis baja berkelanjutan di China bakal memicu gelombang negatif pada industrinya, termasuk kebangkrutan dan konsolidasi industri yang cepat.
Melambatnya industri baja China tampaknya makin dalam, dua entitas terbesar dunia mengungkapkan kekhawatiran menurunnya permintaan setelah puluhan tahun pertumbuhan.
Bijih besi menuju kerugian mingguan yang besar setelah mencapai level terendah sejak 2022, di tengah kekhawatiran krisis industri baja yang terjadi di China.
Bisnis, JAKARTA — Harga bijih besi kembali terjerembab dalam sepekan terakhir seiring dengan permintaan dari China yang masih belum memberikan titik terang pertumbuhan permintaan.
Sejumlah komoditas berhasil mencatatkan lonjakan harga yang signifikan pada 2023. Namun demikian terdapat pula beberapa komoditas yang justru anjlok harganya.
HK Metals Utama (HKMU) mendapat persetujuan penurunan suku bunga per annum terhadap pinjaman anak usahanya dan grace period cicilan hingga Desember 2022.