Jokowi berencana menambah area lahan baru perkebunan tebu seluas 700.000 hektare sebagai salah satu peta jalan dalam rangka percepatan swasembada gula nasional.
PTPN X menargetkan kinerja produksi tanaman tebu tahun ini bisa 416.500 ton dengan tingkat produktivitas lahan 85 ton/ha untuk kebutuhan musim giling 2023.
PTPN X berfokus dalam pengelolaan on farm di mana nantinya akan ada peningkatan standar dalam pengelolaan on farm agar menghasilkan tebu yang berkualitas.