PTPP membukukan nilai kontrak baru sebesar Rp24,4 triliun hingga Oktober 2024, atau mencerminkan 76,31% dari target yang ditetapkan sepanjang tahun ini.
Direksi emiten BUMN karya, PTPP, memastikan perseroan akan mendukung program 3 juta rumah baik dengan menyediakan lahan maupun menjadi kontraktor pembangunan.
Tiga emiten BUMN Karya yakni WSKT, PTPP hingga ADHI mencatatkan pembayaran kepada pemasok dan subkontraktor senilai Rp29,77 triliun pada kuartal III/2024.
Emiten yang sahamnya dikoleksi Lo Kheng Hong, PT ABM Investama Tbk. (ABMM) mengantongi penyusutan laba bersih menjadi US$91,25 juta pada semester I/2024.
Waskita mengupayakan segala opsi untuk bertahan sebagai pemain di pasar kontraktor. Baru-baru ini, WSKT mendapat restrukturisasi utang lebih dari Rp20 triliun.
Layanan urun dana berupa securities crowdfunding dapat menjadi solusi bagi pelaku kontraktor kelas UKM untuk mencari alternatif pendanaan untuk modal kerja.