Petani tebu dan Pabrik Gula Ngadiredjo tetap memberlakukan sistem bagi hasil pada musim giling tahun ini kendati Surat Menteri BUMN No S-288/MBU/05/2016 tentang Impor Raw…
Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Jawa Timur merintis sistem tumpangsari antara tebu dengan bawang merah dan kedelai di Desa Blabak, Kecamatan Kandat, Kabupaten Kediri.…
Kendati mendukung jaminan pendapatan setara rendemen 8,5%, Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia Wilayah Pabrik Gula Ngadiredjo memandang kebijakan pemerintah itu belum jelas.…
Menteri BUMN Rini Soemarno meminta tiga kementerian mengizinkan impor gula kristal mentah (raw sugar) 381.000 ton di luar kuota yang ditetapkan tahun ini 3,2 juta ton. Impor…
Sistem bagi hasil petani tebu dengan pabrik gula pelat merah tak akan berlaku lagi mulai musim giling tahun ini. Petani tebu akan menggenggam 100% rendemen yang dicapai.
Asosiasi Gula Indonesia (AGI) menyatakan kebutuhan rata-rata tahunan gula kristal putih (GKP) Indonesia yang berada di kisaran tiga juta ton bisa dipenuhi pada 2016.
Perusahaan pabrik gula milik negara (PG BUMN) menargetkan produksi gula kristal putih atau gula konsumsi tahun ini sebanyak 2 juta ton, atau mencapai 65% dari total kebutuhan…
Pemerintah akan mengonversi total 30.150 hektare lahan perkebunan yang kurang produktif untuk menjadi lahan tebu, guna mendongkrak produksi gula kristal putih (GKP) oleh…
Pabrik gula milik PT Perkebunan Nusantara XI (Persero) mencatatkan produksi tertinggi di Jawa berdasarkan indikator gula kristal putih (GKP) yang dihasilkan per ton tebu.
Tingkat produksi tebu diperkirakan bisa meningkat hingga 66% setelah petani dapat mengoptimalkan pengembangan penanaman tebu dengan proses pembibitan yang lebih baik.
PT Perkebunan Nusantara (PTPN) IX (Persero) tahun ini siap menambah kapasitas produksi gula sebanyak 14.000 TCD seiring dengan persetujuan dana PMN senilai Rp1 triliun untuk…
Produksi gula dalam negeri dipastikan masih sulit mencapai swasembada untuk 3-4 tahun kedepan setelah otoritas gula memastikan produksi komoditas strategis itu hanya mencapai…
Dinas Perkebunan Jawa Tengah memproyeksikan produksi gula pada tahun ini dapat mencapai 400.000-430.000 ton apabila tidak terjadi hujan lebat selama Mei-Oktober 2014.
Dari hasil kompilasi taksasi Maret 2014 pada semua pabrik gula, menunjukkan luas areal budidaya tebu mencapai 472.792 hektare, jumlah tebu digiling 26.182.325 ton dan gula…