RUU tentang Keimigrasian mengatur sejumlah aturan baru seperti upaya pencegahan dan penangkalan, hingga pembekalan senjata api kepada petugas imigrasi.
KPK mengajukan pencegahan ke luar negeri terhadap 2 pihak terkait kasus dugaan korupsi investasi fiktif PT Taspen, salah satunya diduga Antonius N.S Kosasih
KPK meminta Dirjen Imigrasi Kemenkumham untuk mencekal empat orang terkait kasus dugaan suap alokasi anggaran bantuan keuangan Provinsi Jatim, ke luar negeri.
Gerakan Pemuda (GP) Ansor meminta kasus pencekalan dan pencegahan ke luar negeri (LN) yang dilakukan KPK terhadap Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin tidak dimaknai secara berlebihan.…
Pimpinan FPI Rizieq Shihab dicegah agar tidak berpergian ke luar negeri bersama dengan lima orang lainnya yang telah ditetapkan sebagai tersangka kasus kerumunan.
Staf Khusus Menteri Keuangan Bidang Komunikasi Strategis Yustinus Prastowo mengatakan bahwa pencegahan pertama dilakukan pada 11 Desember 2019. Sementara pencegahan kedua…
Seperti diketahui putra ketiga mantan Presiden Soeharto, Bambang Trihatmodjo mengajukan gugatan terhadap Menteri Keuangan RI ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM membantah telah mengeluarkan surat penangkalan atas nama Rizieq Shihab selaku Pendiri FPI yang kini berada di Arab…
Pengajuan cegah dan tangkal terhadap mantan Kepala Staf Komando Strategis Angkatan Darat (Kas Kostrad) Mayjen TNI (Purn) Kivlan Zein oleh polisi terkait dugaan kasus makar…
JAKARTA--Mabes Polri telah melakukan pencekalan terhadap buronan Leo Darwin (LD) agar tidak kabur ke luar negeri terkait perkara pembobolan 14 bank yang merugikan negara…
Polda Metro Jaya memperpanjang pencegahan bepergian ke luar negeri bagi Nur Mahmudi Ismail (NMI), mantan Wali Kota Depok, yang berstatus tersangka korupsi pengerjaan proyek…