Terdapat beberapa ketidakpastian pada akhir tahun ini yang dapat menambah minat investasi di pasar obligasi korporasi yang berisiko lebih rendah dari saham.
Yield SUN tenor 10 tahun bakal menguat hingga akhir 2024 ditopang oleh ekspektasi pemangkasan suku bunga lanjutan, stabilitas inflasi, rupiah, dan fiskal.
Pasar obligasi Indonesia dibayangi sentimen ketegangan geopolitik di Timur Tengah, keberlanjutan pertumbuhan ekonomi China, serta kontestasi Pemilu AS.
Bisnis, BANDAR LAMPUNG — BUMN pembiayaan perumahan, PT Sarana Multigriya Finansial (Persero) atau SMF berencana akan menerbitkan obligasi sekali lagi di 2024.
Pasar obligasi Indonesia mencatat kinerja positif pada Agustus 2024. Ke depan, prospeknya dibayangi oleh ekspektasi pelonggaran kebijakan suku bunga The Fed.