Ekonom memperkirakan ekspor industri makanan dan minuman (mamin) Indonesia hingga akhir 2024 dan 2025 akan tetap tumbuh solid meski di tengah tantangan global
Pada Kuartal III/2024, pertumbuhan ekonomi Jateng secara yoy berada di angka 4,93%. Ekonom Undip menyebut ada kebocoran ekonomi yang perlu ditanggulangi.
Sampai dengan triwulan III/2024, ekonomi Jawa Timur mengalami pertumbuhan sebesar 4,90% terjadi pada lapangan usaha Transportasi dan Pergudangan sebesar 10,39%.
Ekonomi Kalimantan Timur (Kaltim) pada kuartal IV/2024 diproyeksikan akan mengalami peningkatan yang lebih signifikan dibandingkan dengan kuartal sebelumnya.
Presiden Prabowo akan turun tangan langsung merayu para investor asing dari negara-negara anggota G20 hingga APEC untuk menanamkan uangnya di Indonesia.